Minahasa Selatan,Sulutlink.com – Bupati Minahasa Selatan Franky Donny Wongkar, SH menghadiri Ibadah peresmian dan pentahbisan Gereja GPDI Filadelfia Suluun Tiga.
Sabtu, ( 03/09/2022).
Ibadah peresmian dan pentahbisan ini di rangkaikan dengan HUT GPDI Filadelfia yang ke 15, Dipimpin Langsung Ketua MD Pdt. Yvonne Awuy-Lantu berlangsung Hikmah.
Sebelum BerIbadah, Dirangkaikan dengan penandatangan Prasasti oleh Ketua MD Pdt. Yvonne Awuy-Lantu dan Bupati Minahasa Selatan Franky Donny Wongkar, SH dan di lanjutkan dengan pengguntingan Pita.
Bupati dalam sambutanya mengatakan sangat bersyukur bisa bertemu dan berIbadah bersama dalam ibadah syukur peresmian dan pentabisan Gereja GPDI Filadelfia ini
Bupati juga mengajak seluruh Jemaat yang BerIbadah serta elemen masyarakat untuk terus meningkatkan kesadaran serta pentingnya menerapkan protokol kesehatan, Dan bersama sama menyukseskan program Vaksinasi lengkap.
Turut hadir dalam acara ini, Anggota Dewan Minsel Verke B.J Pomantow, Camat Suluun tareran Drs.Tonnie Lantang, Kapolsek Tareran Akp Anthonius Tumbelaka serta Tamu undangan lainya.
(Brandon Sulutlink)