Menghadiri festival anggaran di Kabupaten Batang, Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Marwan Jafar mengingatkan pentingnya peran masyarakat dalam mengawasi penggunaan dana desa. Menteri Marwan mengapresiasi festival anggaran yang dilakukan pemerintah Kabupaten Batang. “Walaupun undangannya agak mendadak, saya mengapresiasi acara festival anggaran yang mungkin di seluruh Indonesia hanya Batang …
Read More »